cara melakukan perbaikan periferal by:Aditya Sena: 2013


Selasa, 15 Januari 2013


Melakukan Perbaikan dan Perawatan Periferal

Diposkan oleh Aditya Sena Y on Selasa, 15 Januari 2012



PERBAIKAN PERIFERAL

Peripheral adalah peralatan pendukung dari sebuah PC, misalnya mouse, keyboard, monitor, dan sebagainya. Dalam posting kali ini saya akan membahas beberapa masalah peripheral dan cara mengatasinya. Namun sebelumnya peralatan yang harus disiapkan antara lain ; Obeng, Tang, Kuas, Kain kering,Cairan pembersih dan Penyedot debu mini.

  • MOUSE.

1.       Mouse tidak terdeteksi pc; langkah perbaikannya
a.       Coba matikan PC anda. Setelah mati cabut dan tancapkan lagi kabel mouse, pastikan sudah tertancap dengan benar. Setelah itu coba hidupkan PC anda. Jika mouse tetap tidak terdeteksi, maka masuk ke langah b
b.      Kemungkinan ke 2 adalah rusaknya driver. Langkahnya, silahkan masukk ke device manager dengan cara klik kanan my computer>properties>Hardware>device manager, lalu

Senin, 14 Januari 2013

  • 1. MELAKUKANPERBAIKAN PERIFERALKelompok :Aditya Sena Yulianto


  •  alat – alat periferal & alat perawatan periferal

    A . Perawatan Periferal
    Periferal komputer merupakan peralatan pendukung dari sebuah PC. Pada umumnya periferal dapat meliputi Keyboard, Mouse, Monitor, Dan Printer. Pada umumnya periferal mengalami masalah yang disebabkan karena debu, percikan air, dan kotoran.
    Untuk membersihkannya dapat digunakan peralatan dan bahan yang sederhana seperti :
    1. Kuas
    Kuas merupakan peralatan yang digunakan untuk membersihkan debu atau kotoran yang tertinggal dalam periferal. Keyboard merupakan periferal yang sering terkena debu dan